Kejaksaan Tinggi Jawa Timur
Berita

PUNCAK HANI TAHUN 2020

Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Timur, I Made Suarnawan menghadiri Puncak Peringatan Hari Anti Narkotika Internasional (Hani) Tahun 2020 yang diselenggarakan oleh BNN Propinsi Jawa Timur di Jl. Raya Sukomanunggal No. 55-56 Surabaya.

Kegiatan tersebut terkoneksi antara BNN RI Jakarta dengan BNN Propinsi se Indonesia melalui Video Conference. Jumat, 26/6/2020.

Peringatan HANI tahun 2020 kali ini mengusung tema Hidup 100 % di era new normal, sadar, sehat, produktif dan bahagia tanpa narkoba, yang dihadiri oleh Forum Komunikasi Pimpinan Daerah.

Related posts

Tanggapan Jaksa Penuntut Umum Atas Banding Para Terdakwa dalam Perkara Pembunuhan Berencana Terhadap Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat

Kejati Jatim

PENANDATANGANAN PERJANJIAN KERJASAMA (PKS) BIDANG PERDATA DAN TATA USAHA NEGARA DAN BIDANG PEMBINAAN ANTARA PT. BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO)TBK., KANTOR WILAYAH 06 DAN WILAYAH 18 BESERTA PIMPINAN CABANG SE- JAWA TIMUR DENGAN KEJAKSAAN TINGGI JAWA TIMUR BESERTA KEJAKSAAN NEGERI SE-JAWA TIMUR

Kejati Jatim

13 Perkara Pidum Dihentikan Tuntutannya Berdasarkan Restorative Justice

Kejati Jatim