Kejaksaan Tinggi Jawa Timur
Kegiatan

Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Timur menghadiri Kunjungan Kerja Panglima TNI bersama Kapolri di Mapolda Jawa Timur

Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Timur, Dr. Mohamad Dofir, menghadiri Kunjungan Kerja Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto bersama Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo di Mapolda Jawa Timur. Kamis (18/3/2021).Panglima dan Kapolri melihat jalannya pelaksanaan vaksin, dengan jumlah peserta vaksin 2.101 personil yang terdiri dari TNI-PolriSaat keduanya meninjau mendapat penjelasan dari petugas gugus vaksin bahwa di Jawa Timur saat ini tidak ada lagi zona merah Covid-19, tapi semua sudah beralih ke zona hijau. Pada kesempatan itu Kajati keliling melihat ujian teori SIM, perpanjangan SIM online dan pelayanan publik ramah disabilitas.

Related posts

RAKERNIS PIDSUS ”BERDEDIKASI UNTUK NEGERI”

Kejati Jatim

Asisten Pengawasan Kejati Jatim melakukan Pemantauan ke delapan Kejari

Kejati Jatim

KAJATI JATIM IKUTI KEGIATAN PENANDATANGANAN NOTA KESEPAHAMAN DAN PEDOMAN KERJA BERSAMA SPPT TI SECARA VIRTUAL

Kejati Jatim